Jasa Epoxy Lantai Jakarta, Murah dan Terpercaya

Seiring berjalannya waktu, lantai akan tidak lagi kuat menahan beban. Entah karena lapuk, lapisan bawah yang tidak kuat, atau kekurangan saat pemasangan. Kini banyak orang yang memilih jasa epoxy lantai Jakarta untuk ketahanan dan keawetan lantai mereka. Epoxy dipilih banyak orang karena memiliki berbagai kelebihan.

Selain keawetan, epoxy lantai juga dapat menambah kesan dekoratif pada tempat Anda. Beberapa jenis atau cara epoxy lantai dipakai untuk alasan dekoratif sekaligus keawetan. Selama ini, jasa epoxy lantai Jakarta banyak digunakan oleh pabrik, restoran, sekolah, perkantoran, dsb. Namun kini banyak rumah-rumah yang memilih lantainya diepoxy agar terlihat lebih nyaman.

Harga Cat Lantai Epoxy Jakarta Murah per kg

Selain jasa epoxy lantai Jakarta, harga cat lantai epoxy Jakarta per kg juga dapat Anda dapatkan dengan harga murah. Kami, kontraktor epoxy lantai Jakarta menawarkan kepada Anda harga epoxy lantai per m2 Jakarta yang sesuai dengan budget Anda.

Kenapa Harus Memilih Kami?

☑ Pengerjaan Cepat

Pengerjaan epoxy lantai tidak membutuhkan waktu yang lama. Dengan tim yang solid, kami akan memenuhi ekspektasi Anda tentang lantai yang awet dan rapi, serta menimbulkan kesan yang mahal.

☑ Berpengalaman

Kami sudah mengerjakan berbagai permintaan layanan epoxy lantai. Seperti untuk pabrik, restoran, hingga rumah pribadi.

☑ Harga Terjangkau

Jangan khawatir! Anda akan mendapatkan pelayanan prima dengan harga yang sesuai dengan budget Anda. Hubungi call center kami segera.

jasa epoxy lantai jakarta

FAQ Jasa Epoxy Lantai Jakarta

Kami merangkum berbagai pertanyaan yang sering disampaikan oleh klien kami di bawah ini. Pertanyaan-pertanyaan mengenai jasa epoxy lantai Jakarta, harga cat lantai Jakarta per kg, biaya epoxy lantai Jakarta per m2, sering ditanyakan. Jika pertanyaan Anda belum terjawab, Anda bisa menghubungi call center kami.

Apa sih, epoxy lantai itu?

Epoxy adalah material yang berfungsi sebagai sealant (pelapis) untuk lantai beton.

Rumah saya bisa di epoxy?

Tentu saja bisa. Tetapi ada perbedaan penggunaan cat epoxy dari kegunaan epoxy yang lain, yang khusus hanya untuk rumah dll.

Selain ada di Jakarta, layanan ini ada kota mana saja?

Selain di Jabodetabek, kami juga hadir di Bandung, Cirebon, dan Jogja.


Jasa Epoxy Lantai Jakarta Murah

Pada kegiatan desain konstruksi, pengaplikasian epoxy sering dilakukan pada bidang tertentu. Epoxy menjadi sebuah teknologi dalam desain dan penataan, sekaligus menjadi sebuah metode yang memberi banyak kelebihan pada konstruksi. Anda membutuhkan jasa epoxy Jakarta dengan hasil pengerjaan yang bagus dan memuaskan? Kami bisa menjadi pilihan tepat bagi Anda.

Dalam penggunaannya, banyak diterapkan pada berbagai media seperti lantai rumah, area bandara, pusat perbelanjaan, restoran, dan tempat-tempat lainnya. Epoxy juga banyak dipakai sebagai pelapis furnitur. Kualitas pengerjaan, maupun material epoxy sendiri beragam dan bisa tergantung pada tempat jasa epoxy lantai yang Anda andalkan.

Penyedia Jasa Epoxy Jakarta Murah

Epoxy diaplikasikan dengan mencampurnya lebih dulu dengan komponen dan bahan campuran lain seperti pengeras atau hardener. Takaran pencampurannya pun bisa disesuaikan kebutuhan. Bahan hardener terdiri dari asam, alkohol, fenol, serta amina polifungsi. Pencampuran dengan takaran kurang pas akan menimbulkan berbagai masalah, khususnya hasil epoxy yang tidak sempurna.

Untuk itu Anda membutuhkan jasa cat epoxy profesional yang memahami pencampuran, juga proses pengaplikasiannya dengan rinci. Sayangnya, tidak semua jasa benar-benar mampu mengerjakan dan memberi hasil pengerjaan yang sesuai ekspektasi Anda. Kami hadir untuk membantu pengaplikasian epoxy dengan benar, memenuhi standar, dan memberi hasil sempurna.

Penggunaan Epoxy pada Lantai

Epoxy sering pula disebut dengan cat lapis dengan fungsi memberi lapisan tambahan yang lebih rekat dan mengkilap. Dalam penggunaannya, harus dilakukan perhitungan dan pertimbangan agar epoxy lebih tahan lama.

Memiliki Ketahanan pada Suhu Tertentu

Epoxy yang diaplikasikan memiliki ketahanan terhadap suhu tertentu, sehingga harus diperhatikan letak dan kondisi area pengapllikasiannya. Seperti aplikasi epoxy di luar ruangan dan terhubung langsung pada sinar matahari, maka dibutuhkan tambahan cat pernis agar permukaannya tidak retak dan cepat rusak.

Mampu Mengikat Molekul

Bahan dan metode satu ini juga memiliki sifat mengikat molekul dengan kemampuan menghasilkan panasnya. Membuat ikatan molekul yang dalam crosslinking polymer. Selain itu kemampuannya ini berhubungan pada bagaimana epoxy bisa tahan terhadap komponen kimia. 

Melindungi Material

Penggunaan epoxy pun bisa dilakukan oleh tukang epoxy untuk melindungi material berbahan beton, kayu, kaca, dan logam. Contohnya pengaplikasian pada furnitur kayu untuk menambah keindahan desainnya. Hasil pengaplikasian epoxy pada furniture juga bisa menjadi rancangan desain khas yang menambah nilai jual.

Komposisi Penggunaannya Harus Tepat

Pada pengkomposisian antara epoxy dengan bahan campuran lain dibutuhkan ketepatan komposisi untuk memberi hasil sempurna. Komposisi yang tidak tepat akan menimbulkan berbagai masalah seperti hasil pencampuran cat yang jadi lengket, munculnya gelembung udara pada hasil pencampuran, dan masalah lain yang membuat hasil pengaplikasian terkesan gagal.

Dapat Diaplikasikan pada Banyak Bidang

Tidak hanya epoxy lantai saja, bahan ini juga banyak diaplikasikan sebagai komponen struktural seperti dalam pembuatan mobil, kapal, dan pesawat. Dalam penggunaan teknis, epoxy menjadi material pengingkat yang dicampur untuk menghasilkan warna baru.

Jasa Epoxy Lantai Jakarta 

Kelebihan apa yang akan didapatkan dengan menggunakan epoxy pada lantai? Salah satunya lantai akan tampak halus dan mengkilap. Selain itu berhubungan pula dengan tingkat perembesan kelembaban, bakteri, juga kotoran di permukaannya. Oleh karenanya epoxy digunakan banyak rumah sakit atau klinik kesehatan untuk memastikan permukaan lantai lebih bersih.Kami menyediakan jasa epoxy Jakarta murah dengan kualitas material bermutu dan proses pengerjaan yang berkualitas. Kami mengutamakan hasil yang sempurna dan bisa memaksimalkan arena pengaplikasian supaya bisa berfungsi dan memberi kelebihan yang diinginkan Anda. Harga jasa epoxy lantai dari kami dijamin lebih murah dibandingkan tempat lainnya.